jelas banget melihat judul yang gue posting mengingatkan gue akan sebuah kejadian di Indonesia yang cukup menghebohkan ketika sebuah pesawat sukhoi super jet 100 menabrak gunung salak. nah! hal ini bukan yang bakal gue usik di dalam blog gue kali ni. tapi media media yang menyairkan berita tentang kecelakaan yang terjadi. opini pertama gue yaitu: HEBOH! ya sangat heboh. gue pikir ini berita duka kenapa sampai heboh kayak gini, dan sampai hari ini gue masih ngeliat berita tentang kecelakaan tersebut, apakah hanya karena orang yang ikut pesawat na'as orang orang penting, beberapa reporter, dan menimpa maskapai asing? atau hanya ada pengalihan isu? atau ada yang lainnya? opini gue yang kedua: KELAMAAN. okey pernahkah para pembawa berita memikirkan bagaimana rasanya keluarga korban? mungkin pernah tapi gak di eksploitasi besar besaran hanya untuk mengejar rating atau yang sebangsanya itu. ntah apa yang mereka pikirkan dengan adanya kecelakaan pesawat. itu opini gue. mehehehe
No comments:
Post a Comment